Unit Pengelola Kegiatan
Kecamatan Tarub
Visi
”Meningkatkan kesejahteraan rakyat melalui pemberdayaan masyarakat miskin”
1. Visi diatas mencerminkan keadaan yang ingin dicapai UPK Tarub sebagai partisipan dalam pemberdayaan ekonomi mikro Indonesia
2. Kata “meningkatkan kesejahteraan rakyat” mengandung kondisi sejahtera yang ingin diupayakan UPK Tarub dengan memberikan akses kredit dan sarana prasarana pendukung perekonomian masyarakat yang berada dalam jangkauan UPK Tarub
3. Kata “pemberdayaan” merupakan proses berkesinambungan jangka panjang untuk memfasilitasi dan mendorong masyarakat selain memiliki pengetahuan mengenai produk dan akses permodalan di UPK Tarub, juga menjadi kuat untuk ikut berpartisipasi sebagai pelaku utama perekonomian. Dengan demikian individu-individu dalam masyarakat yang berada dalam posisi lemah akan mampu memenuhi kebutuhan hidupnya baik yang bersifat fisik, ekonomi maupun sosial.
4. Kata “masyarakat miskin” merupakan fokus sasaran yang dilayani UPK Tarub, terutama ditujukan untuk melayani usaha-usaha kecil dan masyarakat perdesaan.
Misi
- Mewujudkan UPK yang sehat
- Mewujudkan pertumbuhan modal dan surplus maksimal
- Melaksanakan kegiatan operasional UPK yang sehat
- Manajemen yang transparan
- Mendorong peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan SDM
- Meningkatkan kapasitas kelompok usaha
- Memfasilitasi hasil usaha melalui pasar komoditas
- Menggali dan mengembangkan potensi kelompok usaha
- Mendorong terciptanya peluang usaha bagi masyarakat
- Membangun semangat kebersamaan
- Suasana kerja berasas kekeluargaan
- Pelayanan prima
- Menjaga keseimbangan kepada Tuhan YME
Slogan
Tumbuh Bersama“,
Kecamatan Tarub
Visi
”Meningkatkan kesejahteraan rakyat melalui pemberdayaan masyarakat miskin”
1. Visi diatas mencerminkan keadaan yang ingin dicapai UPK Tarub sebagai partisipan dalam pemberdayaan ekonomi mikro Indonesia
2. Kata “meningkatkan kesejahteraan rakyat” mengandung kondisi sejahtera yang ingin diupayakan UPK Tarub dengan memberikan akses kredit dan sarana prasarana pendukung perekonomian masyarakat yang berada dalam jangkauan UPK Tarub
3. Kata “pemberdayaan” merupakan proses berkesinambungan jangka panjang untuk memfasilitasi dan mendorong masyarakat selain memiliki pengetahuan mengenai produk dan akses permodalan di UPK Tarub, juga menjadi kuat untuk ikut berpartisipasi sebagai pelaku utama perekonomian. Dengan demikian individu-individu dalam masyarakat yang berada dalam posisi lemah akan mampu memenuhi kebutuhan hidupnya baik yang bersifat fisik, ekonomi maupun sosial.
4. Kata “masyarakat miskin” merupakan fokus sasaran yang dilayani UPK Tarub, terutama ditujukan untuk melayani usaha-usaha kecil dan masyarakat perdesaan.
Misi
- Mewujudkan UPK yang sehat
- Mewujudkan pertumbuhan modal dan surplus maksimal
- Melaksanakan kegiatan operasional UPK yang sehat
- Manajemen yang transparan
- Mendorong peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan SDM
- Meningkatkan kapasitas kelompok usaha
- Memfasilitasi hasil usaha melalui pasar komoditas
- Menggali dan mengembangkan potensi kelompok usaha
- Mendorong terciptanya peluang usaha bagi masyarakat
- Membangun semangat kebersamaan
- Suasana kerja berasas kekeluargaan
- Pelayanan prima
- Menjaga keseimbangan kepada Tuhan YME
Slogan
Tumbuh Bersama“,
yang berarti Transparan, Akuntabel, Mandiri, Kebersamaan, Jujur, dan Amanah.
Falsafah / Budaya Kerja
Jujur, Amanah, Transparan, Mandiri, Akuntabel, Kebersamaan, Pelayanan Prima, dan Profesional.
Pengurus UPK Kecamatan Tarub :
Falsafah / Budaya Kerja
Jujur, Amanah, Transparan, Mandiri, Akuntabel, Kebersamaan, Pelayanan Prima, dan Profesional.
Pengurus UPK Kecamatan Tarub :
Sekretaris : Sri Susmiati
Bendahara : Sopuroh



Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan anda memberi komentar